
Orang jawa bilang “Jer Basuki Mawa Beya”, semua yang ingin dicapai untuk keberhasilan harus dengan biaya. Tapi artikel ini coba saya buat “Jer Basuki Mawa Ngelmu”. Anggap saja semuanya dimodali dengan ilmu. Memang sih ilmu sebelumnya juga harus bayar alias sekolah, kursus, dll. Tapi sekarang kita tinggal memanen hasil dari ilmu tersebut, untuk coba dialokasikan ke pekerjaan yang menghasilkan. Sebuah proses yang cukup lama dalam menghasilkan sesuatu produk dari ilmu, tapi setidaknya kita tidak perlu lagi mengeluarkan biaya.
Terus terang saja siapa sih yang nggak mau dikasih secara gratis, mungkin itu sebuah terobosan awal senjata marketing untuk bisa meledak dan terus tak akan bosan-bosannya dikunjungi orang. (Produk bukan berbentuk barang) Tentunya dalam garis besar kualitasnya bagus.
Mungkin dari rekan-rekan sudah ada yang mencoba teori tersebut, bukankah kita lebih berani menggratiskan produk kita (untuk sementara) karena hanya bermodal ilmu (tanpa duit) ??
Gimana menurut rekan-rekan ??
Mau dibuatkan cover header gratis klik disini
16 komentar:
Yap, memberikan bonus diawal memang salah satu strategi paling mujarab didunia internet saat ini mas. Dengan memberikan produk secara gratis terlebih dahulu, konsumen bisa merasa bahwa kita tidak hanya ingin menjual produk saja tetapi berani memberi jaminan bahwa produk yang kita tawarkan berkualitas.
Artikel yang menarik :)
-salam sukses-
seorang seperti saya memang kayaknya bisanya seperti itu dulu, siapa tahu besok booming
Saya setuju karena memberikan gratis di awal launching itu salah satu dari strategi promosi juga. Tapi juga harus diimbangi kualitas produk dan pelayanan, untuk mencegah image mentang-mentang...gratis, kualitas dan pelayanan ala kadarnya.
Salam sukses mas,
Yang penting masa gratis itu tenggat waktunya jangan terlalu, karena bagaimanapun juga bisnis adalah UUD (ujung-ujungnya duit) untuk memaksimalkan margin laba.
Salam dari blogku yang lain juga
http://www.golspektakuler.blogspot.com
Yang penting masa gratis itu tenggat waktunya jangan terlalu lama....., karena bagaimanapun juga bisnis adalah UUD (ujung-ujungnya duit) untuk memaksimalkan margin laba.
Betul sekali memang UUD (ujung2nya duit)kita hukumnya gitu, tapi memang kualitas diutamakan kepada pelanggan.
Sip mas infonya... ada lagi, strategi marketing yang memberikan banyak buku2 nya secara gratis mas..(berkualitas dan tidak cuma satu), hanya disuruh bayar biaya pengiriman... Info dan strateginya saya dapat di Kungfu-Bisnis
Blog Bisnis Online
mendengar kata yang gratisan memang mengasikkan, namun alangkah baiknya yang kita gratiskan adalah bukan produk utama kita, misalnya produk kedua kita dan dari segi kualitas tidak kalah jauh dari produk utama kita..
salam sukses untuk semuanya
@Zamahsari:
Malahan kalo bisa biaya pengiriman digratiskan juga. khan sementara
@Yanuar:
Jika memang nantinya menghasilkan lebih dari margin, kenapa nggak produk utama kita
bos salam kenal, idenya keren. meskipun ringan tapi sangat bagus untuk aplikasi
Saya jadi teringat sesuatu mas, ada konsumen yg bertanya ke saya, katanya begini " emang bener mas klo bisnis internet itu ga perlu modal besar ? lalu bagai mana dengan PC, listrik, dan koneksi, apa itu bukan merupakan modal ?"
Lalu sya jawab " apakah anda memulai bisnis internet setelah punya PC dan koneksi, klo sdh anggap saja klo masalah listrik kita bayar lebih klo kita beli tambahan barang lektronik lain selain untuk bisnet, begitu pun PC, anggap saja punya pc bukan unutk bisnis karena sdh ada dri sebelumnya begitupun koneksi"
Terus dia balik bertanya "tapi klo yg belum punya semua yg di atas bagaimana ?"
Lalu sya jawab "jika dibandingkan penghasilan yg didapat maka modal tersebut bisa dibilang kecil, lagian bisnis apa yg ga pake modal"
He hee, ma'af mas kepanjangan ya.. salam kenal aja mas..
memang dalam promosi harus ada gratisnya mas hehehe.kan sekalian biar kita bisa liat pangsa pasar seperti apa jadi dalam lounching berikutnya kita tau apa yang sedang iin dalam pasar bisnis.heheh salam sukses
www.wantduit.blogspot.com
Alam kenal Mas. Betul sekali tulisanmu. Tapi apa boleh buat, saya adalah orang baru dan sedang banyak belajar di dunia bisnis Internet. Saya sudah baca artikel-artikel Anda. Luar biasa. Teruskan Mas. Sebagai New Comer, saya ingin Mas kunjungi blog saya www.anselsahang.blogspot.com, yang berisi tentang artikel, proposal dan skripsi dalam Bahasa Inggris atau e-mail: anselsahan@gmail.com. Mat berjuang Mas, semoga sukses selalu menyertaimu.
pelajaran yang bagus buat newbie kaya saya neh... makasih mas..
http://yudie-unforgetable.blogspot.com
bagus sekali ide marketingnya, tapi harus diimbangi juga dengan kualitas produk yang benara-benar bagus. Banyak bonusnya tapi produknya ngga bagus juga ngga bisa jalan.
dan yang tidak kalah pentingnya adalah bagaimana customer service juga harus oke.
Menarik mas artikelnya.
Sukses selalu.
Salam kenal ya..and jangan lupa kunjung balik di http://klikinformasi.blogspot.com/
:-)
Posting Komentar